TUGAS PKK PART 1

 KEBERHASILAN DAN KEGAGALAN WIRAUSAHA

 

1. Keberhasilan dalam menjalankan wirausaha dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu....

a. Faktor Eksternal 

b. Faktor Internal 

c. Faktor Manusia 

d. Faktor Usia

e. Faktor Gizi

JAWABAN : C

2. Faktor yang meliputi pembelian bahan baku dalam keberhasilan wirausaha adalah....

a. Faktor Manusia

b. Faktor Keuangan 

c. Faktor perencanaan 

d. Faktor Pemasaran

e. Faktor Keuntungan 

JAWABAN : B

3. Berikut ini urutan KATA yang benar tentang keberhasilan wirausaha menurut Adyaksa Dault ( DORAEMON ) adalah....

a. Dream, Opportunity, Reform, Action, Energy, Mapping, Organizing, Network 

b. Reform, Dream, Action, Opportunity, Mapping, Energy, Organizing, Network

c. Dream, Organizing, Reform, Energy, Mapping, Opportunity, Action, Network 

d. Mapping, Action, Dream, Opportunity, Energy, Organizing, Reform, Network 

e. Organizing, Reform, Energy, Mapping, Opportunity, Action, Dream, Network 

JAWABAN : A

4. Apa pengertian REFORM dalam keberhasilan irausaha menurut Adyaksa Dault?

a. Memiliki impian

b. Melakukan suatu tindakan 

c. Memiliki semangat yang tinggi 

d. Menyusun perencanaan dan mengimplementasikan secara sistematis 

e. Mampu mencari peluang usaha

JAWABAN : D

5. Apa penyebab kegagalan dalam wirausaha?

a. Lokasi yang sangat mendukung 

b. Berpengalaman 

c. Pintar dalam mengelola keuangan

D. Faktor usia

e. Tidak kompeten dalam manajerial

JAWABAN : E


MEMANFAATKAN PELUANG USAHA DENGAN KREATIF DAN INOVATIF 


1. Bagaimana cara memanfaatkan peluang usaha di sekitar secara kreatif ?

a. Memanfaatkan barang yang masih terpakai

b. Membeli barang yang mahal

c. Memilih barang yang tidak mudah ditemukan

d. Memanfaatkan segala sesuatu yang dapat memberikan peluang usaha

e. Memilih segala sesuatu yang tidak dapat memberikan peluang usaha 

JAWABAN : D

2. Apa saja ciri-ciri inovasi yang memiliki ciri kekhasan atau ciri khusus?

a. Ide, program, tatanan, sistem

b. Karakteristik pemikiran 

c. Persiapan yang matang

d. Memiliki arah dan strategi 

e. Karya yang orisinal

JAWABAN : A

3. Apa saja contoh barang yang disediakan oleh alam untuk peluang usaha disekitar secara kreatif adalah....

a. Akar pohon, Tanah liat, Serat alam

b. Kain perca, Sedotan,

b. Kaca, kerang

c. Lilin, Stik es krim

d. Plastik, Kardus

E. Akrilik, Besi

JAWABAN : A

4. Invensi (Penemuan Baru) adalah kreasi suatu produk, barang/jasa, atau proses baru yang belum pernah dilakukan sebelumnya. Apa saja contoh  penemuan barunya?

a. Penemuan Sintetis arloji oleh Casio

b. Penemuan pesawat terbang oleh Wright bersaudara

c. Penemuan telepon oleh Ray Kroc

d. Penemuan Perawatan gigi oleh Dentaland

e. Pengembangan McD oleh A.Graham.B

JAWABAN : B

5.  Jenis-jenis inovasi menurut KURATKO dibagi menjadi berapa ?

a. 5

b. 3

c. 4

d. 2

e. 6

JAWABAN : C


ANALISIS SWOT


1. Pada tahun berapa SWOT diperkenalkan ?

a. 1960/1975

b. 1970/1980

c. 1965/1970

d. 1980/1990

e. 1960/1970

JAWABAN : E

2. Oleh siapa SWOT diperkenalkan?

a. Thomas

b. Ray Kroc 

c. Albert Humphrey

d. Dentaland 

e. Casio

JAWABAN : C

3. Berikut adalah unsur-unsur analisis SWOT, dibawah ini manakah yang benar ?

a. Kekuatan (Strengths)

b. Kelemahan (Weakness)

c. Peluang (Opportunites)

d. Ancaman (Threats)

E. jawaban semua benar

JAWABAN : E

3. Bagaimana urutan yang benar dalam aktivitas analisis SWOT ?

a. Kekuatan (Strengths), Kelemahan (Weakness), Peluang (Opportunites), Ancaman (Threats)

b. Kelemahan (Weakness), Kekuatan (Strengths), Peluang (Opportunites), Ancaman (Threats)

c. Kekuatan (Strengths), Peluang (Opportunites), Kelemahan (Weakness), Ancaman (Threats)

d. Peluang (Opportunites), Kelemahan (Weakness), Ancaman (Threats), Kekuatan (Strengths)

e. Ancaman (Threats), Peluang (Opportunites), Kekuatan (Strengths), Kelemahan (Weakness)

JAWABAN : A

4. Langkah-langkah menerapkan analisis SWOT yang benar adalah

a. Tentukan konteks, tentukan ke empat elemen SWOT, buat strategi menggunakan matriks SWOT, memilih strategi 

b. Memilih strategi, tentukan konteks, buat strategi menggunakan matriks SWOT, tentukan keempat elemen SWOT 

c. Tentukan keempat elemen SWOT, tentukan konteks, buat strategi menggunakan matriks SWOT, memilih strategi 

d. Buat strategi menggunakan matriks SWOT, tentukan keempat elemen SWOT, memilih strategi, tentukan konteks 

e. Tentukan konteks, memilih strategi, Buat strategi menggunakan matriks SWOT, tentukan keempat elemen SWOT 

JAWABAN : A

5. Analisis SWOT adalah evaluasi terhadap semua kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman, yang terdapat pada individu atau organisasi, pernyataan diatas merupakan pengertian analisis SWOT oleh....

a . Albert Humphrey 

b. Casio

c. Dentaland 

d. Philip Kotler

e. Seymour hoffman 

JAWABAN : D


HAKI

HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL 


1. HAKI mempunyai dua sifat yaitu apa saja ?

a. Memiliki jangka waktu tertentu dan bersifat internal

b. Tidak memliki jangka waktu dan bersifat individual 

c. Memiliki jangka waktu tertentu dan bersifat eksklusif dan mutlak 

d. Memiliki jangka waktu yang panjang

e. Memiliki jangka waktu yang singkat dan bersifat eksklusif dan tidak mutlak 

JAWABAN : C

2. Apa manfaat dan tujuan Haki?

a. Adanya pelanggaran HAKI milik orang lain

b. Meminimaliskan kompetensi 

c. Memperkecil pangsa pasar

d. Sebagai perlindungan hukum kepada pencipta 

e. sebagai bahan dalam menentukan strategi penelitian 

JAWABAN : D

3. Dibawah ini adalah manfaat dan tujuan Haki,kecuali?

a. Mencegah adanya kemungkinan pelanggaran HAKI milik orang lain

b. Meningkatkan kompetensi dan juga memperluas pangsa pasar

c. Kreatifitas dalam bekerja 

d. sebagai bahan pertimbangan dalam menentukan strategi penelitian, industri dan juga usaha kawasan Indonesia 

e. sebagai perlindungan hukum kepada pencipta, juga terhadap hasil cipta karya serta nilai ekonomis yang terkandung di dalamnya 

JAWABAN : C

4. Prinsip HAKI dibawah ini kecuali

a. prinsip hukum 

b. prinsip budaya

c. prinsip ekonomi 

d. prinsip sosial 

e. prinsip keadilan 

JAWABAN : A

5. HAKI memiliki 2 sifat yaitu apa saja?

a. tidak bebas

b. bebas

c. jangka waktu tertentu dan eklusif 

d. jangka panjang 

e. tertutup 

JAWABAN : C


DASAR HUKUM HAKI


1. Apa yang dimaksud persyaratan Hak paten bersifat baru? 

a. Hasil karya intelektual yang belum pernah dipublikasikan di media apapun 

b. Sesuatu yang belum pernah ada 

c. Orang yang ahli dalam bidangnya

d. Ditemukan dapat dilakukan secara berulang ulang 

e. Tidak mudah diubah ubah

JAWABAN : A

2. Dasar Hukum Haki Di Indonesia kecuali ?

a. Undang-undang Nomor 29 tahun 2000 tentang Varietas Tanaman

b. Undang-undang Nomor 30 tahun 2000 tentang Rahasia Dagang 

c. Undang-undang Nomor 31 tahun 2000 tentang Desain Industri

d. Undang-undang Nomor 32 tahun 2000 tentang Desain Tata Letak Sirukuit Terpadu 

e. Undang-undang ITE

JAWABAN : E

3. Peraturan pemerintah tahun berapa Penerimaan Negara Bukan Pajak yang di pungut? 

a. Nomor 26 Tahun 2019

b. Nomor 15 Tahun 2018

c. Nomor 28 Tahun 2019

d. Nomor 14 Tahun 2019

e. Nomor 17 Tahun 2018

JAWABAN : C

4. Dibawah ini urutan yang tepat membuat spesifikasi paten adalah....

a. Klaim, abstrak, uraian, gambar teknik, uraian lengkap, uraian singkat, judul invensi

b. Uraian, Judul invensi, uraian lengkap, gambar teknik, uraian singkat abstrak, klaim, 

c. Judul, uraian, teknik, abstrak, klaim, 

d. Uraian gambar, Uraian singkat, Uraian lengkap

e. Judul invensi, Uraian singkat invensi, Uraian lengkap invensi, Gambar teknik, Uraian singkat gambar, Abstrak, Klaim, 

JAWABAN : E

5. Dibawah ini Haki dengan perjanjian internasional kecuali ?

a. Paris Convention (1883) -Desain industri, merek daging, paten, model utilitas

b. Berne Convention (1886) - Hak cipta

c. Universal Convention (1952) dibawah naungan UNESCO - hak cipta 

d. Geneva Convention (1971) - hak cipta 

e. Semua benar

JAWABAN : E

Komentar

Postingan Populer